Di Luar Kebiasaan, Presiden Jokowi dan Prabowo Bakal Hadir di Penutupan Rapim dan Munas XI Partai Golkar

Di Luar Kebiasaan, Presiden Jokowi dan Prabowo Bakal Hadir di Penutupan Rapim dan Munas XI Partai Golkar
120x600
a

JAKARTA, OTONOMINEWS.ID – Partai Golkar siap menggelar Rapimnas dan Munas Partai Golkar tanggal 20 – 21 Agustus 2024. Rapimnas dan Munas XI Partai Golkar akan diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta.

dan Presiden Terpilih Subianto dijadwalkan akan mengahdiri Rapimnas dan Munas XI Partai Golkar tersebut. Menariknya, mereka tidak hadir pada saat pembukaan seperti kebiasaan yang dilakukan tamu negara setiap menghadiri sebuah acara. Tapi beliau berdua hadir justru pada saat penutupan.

“Untuk pendaftaran bakal calon Ketum Partai Golkar akan diadakan tanggal 19 Agustus 2021 mulai jam 16.00 WIB sampe jam 22.00 WIB di kantor DPP Partai Golkar. Penutupan Munas dilaksanakan tanggal 21 Agustus 2024 pukul 19.00 WIB di JCC dengan dihadiri oleh Presiden RI Joko Widodo dan Presiden RI Terpilih Prabowo Subianto serta para ketua umum Partai Politik,” Ketua Pelaksana Rapimnas dan Munas XI Partai Golkar, Bambang Soesatyo dalam keterangan tertulisanya yang di bagikan ke awak media, Minggu (18/08/2024).

Ketua DPR RI ke-20 dan Ketua Komisi III DPR RI ke-7 bidang Hukum, HAM, dan Keamanan ini ini memaparkan, Rapimnas pada tanggal 20 Agustus dimulai dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB. Rapimnas akan dibuka oleh Plt Ketua Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita.

Tema Rapimnas dan Munas Partai Golkar 2024 kali ini adalah ‘Golkar Solid untuk Indonesia Maju’. Para ketua DPD (Dewan Pimpinan Daerah) dari 38 provinsi dan 558 kabupaten/kota akan mengikuti Rapimnas dan Munas. Munas Partai Golkar akan diikuti sekitar 1.500 peserta dan Rapimnas 500 peserta. Munas dilaksanakan untuk memilih Ketua Umum DPP Partai Golkar periode 2024-2029,” ujar usai

r
Lihat Juga :  Presiden Jokowi Dianugerahi Penghargaan Grand Collar Order of the State of Palestine

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *