Taiwan Kutuk Latihan Militer China, Merusak Perdamaian dan Stabilitas

Taiwan Kutuk Latihan Militer China, Merusak Perdamaian dan Stabilitas
120x600
a

JAKARTA.OTONOMINEWS.ID – Taiwan menyerukan kepada semua lapisan masyarakat di Indonesia untuk meminta China berhenti meningkatkan ketegangan regional.

Komando Teater Timur China mengumumkan pada tanggal 23 Mei 2024 pelaksanaan latihan militer Bersama “2024A” di laut dan wilayah udara sekitar Taiwan.

Provokasi dan tindakan tidak rasional ini merusak perdamaian dan stabilitas regional, serta tidak membantu perdamaian dan stabilitas kawasan Indo-Pasifik.

Pemerintah Taiwan menyoroti sifat hegemonik China, dan mengecam keras tindakan tersebut.

Menjaga perdamaian dan stabilitas di Selat Taiwan telah menjadi konsensus komunitas internasional.
Ketika komunitas internasional terus memperhatikan situasi di Selat Taiwan.

r
Lihat Juga :  Pemprov DKI Jakarta Menggalakkan Pengawasan UTTP Seluruh SPBU

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *