Komisi I dan II DPRD Lamsel Gelar Hearing dengan OPD BPKAD

Pastikan Keuangan Daerah Tepat Sasaran

Komisi I dan II DPRD Lamsel Gelar Hearing dengan OPD BPKAD
Komisi I dan II DPRD Lampung Selatan RDP dengan ODP Badan Pemeriksa Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Lampung Selatan
120x600
a

, OTONOMINEWS.ID – Anggota Komisi I dan Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan, melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) atau Hearing dengan Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Lamsel, di ruang Badan Anggaran (Bangar) setempat, pada, Jumat, (8/3/2024).

Pimpinan rapat, Edy Waluyo mengatakan tujuan hearing tersebut dilakukan agar DPRD dapat mengetahui sejauh mana kesiapan keuangan daerah dalam mendukung kegiatan pemerintahan pada tahun 2024 ini.

“Melalui hearing ini, kami mengetahui bahwa dana bagi hasil dari Pemerintah Provinsi tahun lalu, belum masuk ke rekening kas daerah. Oleh karenya, kami meminta agar hal tersebut dapat segera diselesaikan,” Kata Edy yang juga sebagai ketua Komisi II kepada wartawan.

r
Lihat Juga :  Ini Kata Koordinator Siaga 98, Pernyataan Agus Rahardjo Berkualifikasi Tidak Benar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *